Visi
Mewujudkan Fakultas Ekonomi dan Bisnis yang unggul dan berkinerja tinggi dalam membangun Indonesia yang makmur, maju dan sejahtera berdasarkan Pancasila.
Misi
Mengembangkan Ilmu Pengetahuan, Teknologi, dan Seni yang dapat meningkatkan kuallitas hidup Manusia.
Mengembangkan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Prof. Dr. Moestopo (Beragama) yang menghasilkan sumber daya manusia yang unggul, berwatak, dan kritis.
Mengembangkan penelitian dan pengabdian kepada masyarakat di bidang Bisnis dan Ilmu Ekonomi yang berhasil dan berdaya guna.
Mengembangkan budaya akademik yang kondusif dalam pemberdayaan semua potensi kemanusiaan secara optimal terintegrasi dan berkesinambungan.
Mengembangkan sumbe daya manusia yang professional dan bangga menjadi bagian Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Prof. Dr. Moestopo (Beragama).
Website