9 Kandidat Terjaring Sebagai Bakal Calon Rektor Universitas Moestopo

JAKARTA - Proses pemilihan Rektor Universitas Prof. Dr. Moestopo (Beragama) periode 2022-2027 tengah berlangsung secara demokratis, transparan dan akuntabel.

Halal Bihalal Sivitas Akademika Fakultas Kedokteran Gigi Universitas Prof.Dr. Moestopo (Beragama)

Kegiatan Halal Bihalal Sivitas Akademika Fakultas Kedokteran Gigi Universitas Prof. Dr. Moestopo (Beragama) pada Rabu 11 Mei 2022, dihadiri Pimpinan Yayasan UPDM, Ketua Pengurus Drs. Hartono Laras, M.Si. dan Sekretaris Pengurus Prof. Dr. Bambang Saputra, S.H. serta Pimpinan Rektorat Universitas Prof. Dr. Moestopo (Beragama), Plt. Rektor Dr. Sumarhadi, S.E., M.M. dan Wakil Rektor III Dr. Prasetya Yoga Santoso, M.M.

Halal Bihalal keluarga Besar Yayasan Universitas Prof. Dr. Moestopo

Selasa, 10 Mei 2022 keluarga Besar Yayasan Universitas Prof. Dr. Moestopo adakan Halal Bihalal yang dilaksanakan di kampus I Universitas Prof. Dr. Mostopo (Beragama), Jakarta.

Selamat Idul Fitri 1 Syawal 1443 H

Seluruh Sivitas Akademika Universitas Prof. Dr. Moestopo (Beragama) Mengucapkan Selamat Idul Fitri 1 Syawal 1443 Hijriah Mohon Maaf Lahir dan Batin

Rektor Universitas Moestopo: Manfaatkan Lebaran untuk Perkuat Persatuan

SOLO - Idul Fitri 1443 Hijriah menjadi momentum kita untuk menjaga silaturahmi untuk mempererat tali persaudaraan dan persatuan. Hal itu pula yang menjadi semangat Universitas Prof. Dr. Moestopo (Beragama). Semangat kekeluargaan itu tercermin erat saat Rektor Universitas Moestopo, Prof. Dr. Rudy Harjanto, M.Sn. berkunjung ke kediaman Ketua Pengurus Yayasan UPDM Drs. Hartono Laras, M.Si.

Gerakan Moestopo Maju Bersama Lahir Bersama Moesforce

JAKARTA - Universitas Prof. Dr. Moestopo (Beragama) terus melakukan inovasi. Terbaru, Universitas Moestopo melahirkan gerakan 'Moestopo Maju Bersama' dan menghadirkan barisan Moesforce yang siap membesarkan nama salah satu 'kampus perjuangan' tersebut. Dalam pemaparannya, Wakil Rektor III Dr. Prasetya Yoga Santoso, M.M. menyampaikan bahwa Moesforce ini adalah suatu gerakan partisipatif sivitas akademika yang terdiri dari para dosen, karyawan, mahasiswa dan masyarakat umum.